I. PILIHAN
GANDA
Bacalah
teks berita berikut dengan saksama untuk menjawab soal nomor 1 sampai 5!
Telah
terjadi musibah tanah longsor di Desa Ciater, Kecamatan Wanaraja, Kabupaten Cilacap.
Musibah itu terjadi pada Sabtu sore (28/1). Kejadian itu diduga karena hujan
deras yang mengguyuri kawasan yang telah gundul tersebut. Dua warga dinyatakan
hilang. Sepuluh rumah rata dengan tanah. Para warga dibantu beberapa pihak lain
bahu-membahu mencari korban hilang tersebut.
1.
Pokok teks berita di atas adalah …
A.
Sepuluh orang warga desa dinyatakan hilang.
B.
Warga sekitar sedih atas musibah tanah longsor.
C.
Musibah tersebut harus dihindari warga desa.
D.
Tanah longsor terjadi Sabtu sore tanggal 28 November.
2.
Salah satu unsur berita adalah siapa (who). Yang
termasuk unsur siapa dalam teks berita di atas adalah…
A.
Sabtu sore tanggal 28 November
B.
Desa Ciater, Kecamatan Wanaraja
C.
Para warga dan pihak lain
D.
Kepala Desa Ciater
3.
“Kejadian itu diduga karena hujan deras yang
mengguyuri kawasan yang telah gundul tersebut”. Kutipan berita tersebut
merupakan unsur…
A.
Kapan
B.
Di mana
C.
Bagaimana
D.
Mengapa
4.
Keterangan
tempat yang terdapat dalam berita tersebut adalah ….
A.
di
desa Ciater
B.
musibah
longsor
C.
kejadian
itu
D.
pada
Sabtu sore
5.
Kata
kerja yang ada dalam teks berita di atas adalah ….
A.
tanah
B.
mencari
C.
gundul
D.
musibah
Bacalah teks berita
berikut ini untuk menjawab soal nomor 6 - 9!
Tanah longsor di bulan
Maret 2016 dengan nilai kerugian hampir seratus miliar rupiah menjadi bahan
perdebatan di antara para warga. Pemerintah kota menyalahkan alam, sementara
warga menilai sebagai kesalahan pemerintah kota dalam menjaga lingkungan dan
tata ruang kota.
6.
Siapa
yang diberitakan dalam teks berita di atas …
A.
warga
korban tanah longsor
B.
nilai
kerugian akibat longsor
C.
bencana
alam tanah longsor
D.
tanah
longsor dibulan maret
7.
Kapan
peristiwa tersebut terjadi?
A.
Tahun
2016
B.
Warga
masyarakat
C.
Pemerintah
kota
D.
tanah
longsor
8.
Unsur
yang tidak terdapat dalam teks berita di atas adalah …
A.
siapa
B.
kapan
C.
dimana
D.
mengapa
9.
Masalah
utama yang terdapat dalam berita tersebut adalah ….
A.
tanah
longsor
B.
kerugian
seratus miliar
C.
perdebatan
warga
D.
kesalahan
pemerintah
Bacalah teks berita berikut ini untuk
menjawab soal nomor 10 dan 11!
“Banjir
yang melanda Ibukota mengakibatkan aktifitas perekonomian lumpuh total.
Sebagian masyarakat sibuk mengungsi atau membersihkan rumah mereka dari
genangan air.”
10.
Perbaikan
kata tidak baku pada teks berita tersebut adalah ….
A.
aktifitas
seharusnya aktivitas
B.
aktifitas
seharunya activity
C.
aktifitas
seharusnya aktipitas
D.
aktifitas
seharusnya aktivities
11.
Pokok masalah berita tersebut adalah…
A.
Sebagian masyarakat sibuk mengungsi.
B.
Masyarakat sibuk membersihkan rumah.
C.
Banjir mengakibatkan kelumpuhan ekonomi.
D.
Banjir yang membuat orang malas beraktivitas.
Bacalah teks berita berikut ini untuk
menjawab soal nomor 12 sampai 13!
Hampir semua jenis penyu dilindungi
oleh undang-undang nasional maupun internasional karena dikhawatirkan akan
punah. Disamping penyu Belimbing, dua spesies lain yakni yakni penyu Kemp’s Ridley dan penyu sisik juga
diklasifikasikan sebagai sangat terancam punah oleh The World Conversation Union. Penyu hijau, penyu lekang atau
penyu abu-abu dan penyu tempayan digolongkan terancam punah. Hanya penyu pipih
yang diperkirakan tidak terancam punah.
12.
Isi
pokok yang terdapat pada kutipan di atas adalah …
A.
Jenis
penyu yang dilindungi undang-undang
B.
Cara
penangkaran penyu yang hampir punah
C.
Tempat
rekreasi yangmenyajikan beberapa jenis penyu
D.
Isi
undnag-undang yangmelindungi satwa yang hampir punah
13.
Jenis
penyu apakah yang terancam punah?
Jawaban
atas pertanyaan tersebut adalah ….
A.
penyu
hijau
B.
penyu
pipih
C.
penyu
lekang
D.
penyu
tempayan
Bacalah teks berita
berikut ini untuk menjawab soal nomor 14 sampai 15!
Teks
1
Sehari menjelang hari
pertama bulan suci Ramadan atau pada saat padusan, sejumlah kolam renang
seperti Tirtomoyo, pemandian Tlatar, penuh pengunjung, baik anak-anak maupun
kaum remaja. Bahkan terlihat juga para orang tua yang mengantarkan anaknya di
tempat tersebut.
Teks
2
Sejumlah tempat
pemandian Yogyakarta dipadati pengunjung. Mereka beramai-ramai melaksanakan
tradisi padusan atau mandi bersama. Tradisi yang digelar secara turun-temurun
ini bertujuan untuk menyucikan diri sebelum melaksanakan ibadah puasa Ramadan
selama sebulan penuh.
14.
Topik
kedua teks berita di atas adalah ....
A.
tujuan
padusan di kolam renang
B.
tempat-tempat
pemandian penuh
C.
kolam
renang selalu dipadati pengunjung
D.
tradisi
padusan menjelang bulan suci Ramadan
15.
Perbedaan
kedua teks tersebut adalah …
A.
Teks
1 diawali siapa, teks 2 diawali apa.
B.
Teks
1 diawali mengapa, teks 2 diawali siapa.
C.
Teks
1 diawali kapan, teks 2 di mana.
D.
Teks
1 diawali di mana, teks 2 diawali apa.
Bacalah teks berita berikut ini untuk
menjawab soal nomor 16 sampai 17!
Teks
1
|
Teks
2
|
Indonesia
Coruption Watch (ICW) melaporkan adanya penyimpangan penggunaan anggaran pada
penggunaan buku paket yang dilaksanakan Dinas Pendidikan di beberapa Propinsi.
Proyek yang dilaksanakan itu telah merugikan negara lebih Rp 5.5 miliar.
|
Polda
Jawa Timur telah mengumpulkan bukti terkait kasus pembunuhan berantai yang
dilakukan oleh pembunuh sadis yang bernama Rudi. Sabtu (24/1), tim
penyidik serentak menggeledah lokasi berbeda di rumah orang tua tersangka.
|
16.
Perbedaan
penyajian berita kedua teks adalah ….
|
Teks 1
|
Teks 2
|
A
|
kapan, bagaimana, siapa
|
Kapan,
siapa, berapa
|
B
|
Siapa, apa, bagaimana
|
Siapa, kapan, dimana
|
C
|
Siapa, kapan, dimana
|
Siapa,
dimana, kapan
|
D
|
Kapan,
dimana, siapa
|
Kapan,
siapa, bagaimana
|
17.
Perbaikan
kata tidak baku pada teks berita tersebut adalah ….
A.
penyimpangan
seharusnya persimpangan
B.
propinsi
seharusnya provinsi
C.
proyek
seharusnya projek
D.
miliar
seharusnya milyar
Bacalah teks berita berikut ini untuk
menjawab soal nomor 18 sampai 19!
Sekitar
37 peserta mengikuti donor darah yang diadakan di Kantor Kecamatan Kartasura,
Rabu (22/8/2007). Kepala markas Palang Merah Indonesia (PMI) Cabang Sukoharjo,
Ahmad Basuki, menjelaskan bahwa pada kesempatan tersebut berhasil ditampung 37
kantong darah dari seluruh peserta yang terdiri atas warga setempat. “Donor
darah ini sebagai upaya memenuhi ketersediaan stok di bank darah. Kegiatan
dilaksanakan pukul 09.00 WIB hingga pukul 12.00 WIB,” kata Basuki
kepada Espos.
18.
Kapan
kegiatan donor darah di atas dilaksanakan?
A.
Rabu,
22 Agustus 2007
B.
Rabu,
8,Thn 2007
C.
pukul
12.00 – 09.00 WIB
D.
pada
bulan Agustus
19.
Masalah
utama teks berita di atas adalah ….
A.
Sekitar
37 peserta menyumbangkan darah
B.
Kantor
Kecamatan Kartasura menggelar acara donor darah
C.
PMI
menyelenggarakan acara donor darah
D.
Ahmad
Basuki merupakan penyelenggara donor darah
20.
Bacalah teks berita berikut ini
dengan saksama!
Makanan
yang sudah kedaluarsa dan rusak diduga masih banyak beredar di supermarket dan
pasar tradisional menjelang lebaran ini. Karena itu, masyarakat dihimbau untuk
mencar keterang dalam kemasan barang yang dibelinya. Jika mencurigakan, lebih
baik barang itu tidak dibeli atau dikonsumsi.
Pernyataan
berikut yang bukan merupakan hal pokok dari teks berita tersebut adalah . . . .
A.
Di
supermarket masih banyak beredar makanan yang kedaluarsa.
B.
Imbauan
kepada masyarakat agar mencermati kemasan barang yang dibelinya.
C.
Hanya
di pasar tradisional yang banyak beredar makanan yang kedaluarsa.
D.
Apabila
masyarakat ragu lebih baiktidak usah membali barang tersebut.
21.
Penulisan
kalimat langsung berikut ini paling tepat adalah ...
A.
Dito
berkata, “Ibu sudah berangkat ke kantor.”
B.
Dito
berkata, “ibu sudah berangkat ke kantor.”
C.
Dito
berkata, “Ibu sudah berangkat ke Kantor.”
D.
Dito
berkata : Ibu sudah berangkat ke kantor.”
22.
Kakek
berkata, “Saya perlu istirahat.”
Kalimat
tersebut jika diubah dalam bentuk kalimat tidak langsung menjadi ...
A.
Kakek
mengatakan bahwa saya perlu istirahat.
B.
Kakek
mengatakan bahwa dia perlu istirahat.
C.
Kakek
mengatakan bahwa kamu perlu istirahat.
D.
Kakek
mengatakan saya perlu istirahat.
23.
Perhatikan kutipan wawancara berikut!
Pewawancara : “Kapan waktu yang tepat untuk menanam cabai karthur?”
Narasumber : “Karthur dapat ditanam setiap saat. Akan tetapi sebaiknya
penanaman pada akhir musim penghujan dan awal musim kemarau agar tingkat
keseragaman pertumbuhannya tinggi.”
Kesimpulan
kutipan wawancara di atas adalah ...
A.
Karthur sebaiknya
ditanam pada akhir musim penghujan dan awal musim kemarau agar tingkat
keseragaman pertumbuhannya tinggi.
B.
Karthur sebaiknya
ditanam pada musim kemarau agar tingkat keseragaman pertumbuhannya tinggi.
C.
Karthur sebaiknya
ditanam pada musim penghujan agar tingkat keseragaman pertumbuhannya tinggi.
D.
Karthur sebaiknya
ditanam setiap saat agar tingkat keseragaman pertumbuhannya tinggi.
24.
“Di pertandingan final
nanti, tim kami pasti akan menampilkan performa yang terbaik,” kata Luis kepada
wartawan Bola.
Kalimat
di atas bila diubah ke dalam bentuk kalimat tidak langsung, menjadi ....
A. Luis berkata kepada wartawan Bola bahwa di
pertandingan final nanti, tim kita pasti akan menampilkan performa yang
terbaik.
B. Luis berkata kepada wartawan Bola di
pertandingan final nanti, tim mereka pasti akan menampilkan performa yang
terbaik.
C. Luis berkata kepada wartawan Bola bahwa di
pertandingan final nanti, tim mereka pasti akan menampilkan performa yang terbaik.
D.
Luis
berkata kepada wartawan Bola bahwa di pertandingan final nanti, tim kami pasti
akan menampilkan performa yang terbaik.
25.
Bacalah teks berita berikut ini
dengan saksama!
(1) Dia memang patut disebut sebagai maniak
bola. (2) Sejak usia 10 tahun, Ueda telah mendedikasikan hidupnya untuk
olahraga sepakbola. (3) Kini dia berusia 29 tahun. (4) Dia mengaku tidak bisa
memisahkan hidupnya dengan sepakbola.
Kalimat-kalimat yang berupa fakta adalah nomor
. . . .
A.
(1) dan (2)
B.
(3) dan (4)
C.
(2) dan (3)
D.
(4) dan (1)
I. URAIAN
26. Simak informasi berikut!
1.
|
Apa
|
Tabrakan
maut
|
2.
|
Kapan
|
Senin
pukul 17.30 WIB
|
3.
|
Di
mana
|
Perempatan
Jalan Ngabean, Yogyakarta
|
4.
|
Siapa
|
sopir
truk dan dua pengendara motor
|
5.
|
Mengapa
|
Sopir
terkejut karena pengendara memotong jalan di tikungan.
|
Susunlah pokok-pokok berita di atas
menjadi berita langsung yang menarik!
27. Simaklah kutipan tajuk berikut!
1) Musim banjir belum lagi mencapai puncaknya
yang diperkirakan berlangsung Januari 2009 mendatang. 2) Akan tetapi, di
beberapa tempat di Bandung, ratusan rumah telah terendam banjir. 3) Mula-mula hujan turun
terus-menerus menyebabkan bertambahnya aliran air di permukaan. 4) Dalam
keadaan normal, air itu akan mengikut hukum alam mencari tempat yang lebih
rendah. 5) Dari sana, curahan air mengikuti aliran sungai menuju laut.
Analisislah fakta dan opini pada
kalimat-kalimat di atas!
28. Bacalah
informasi berikut dengan saksama!
Gadget atau gawai memiliki dampak yang
dapat menyebabkan kecanduan, terutama jika anak terbiasa bermain gawai.
Anak akan terus-menerus menggunakan gawai dan perkembangan interaksi
sosial menjadi terhambat. Anak yang sudah mulai kecanduan gawai akan terbiasa
mendapatkan kesenangan dengan pola satu arah. Mereka lebih suka bermain
sendiri menggunakan gawai daripada bermain bersama teman-temannya.
Carilah makna kata atau sinonim kata bergaris
bawah dalam paragraf tersebut!
Do you understand there is a 12 word phrase you can speak to your man... that will trigger intense emotions of love and impulsive attraction for you deep within his chest?
BalasHapusThat's because deep inside these 12 words is a "secret signal" that fuels a man's instinct to love, idolize and protect you with his entire heart...
12 Words Who Fuel A Man's Love Response
This instinct is so hardwired into a man's brain that it will drive him to try harder than before to take care of you.
As a matter of fact, fueling this all-powerful instinct is so mandatory to having the best possible relationship with your man that the instance you send your man a "Secret Signal"...
...You'll instantly find him open his mind and soul for you in a way he haven't experienced before and he'll identify you as the only woman in the galaxy who has ever truly understood him.
Mana jawaban nya
BalasHapus